Kuliah lapangan Program Kompetisi Kampus Merdeka 2023

Minggu,05 November 2023 - 10:24:22 WIB
Dibaca: 433 kali

4 November 2023, sejumlah 40 Mahasiswa bersama 7 Dosen Program Studi Arsitektur, Fakultas Teknik - Universita 17 Agustus 1945 Surabaya mengadakan Kuliah Lapangan di Desa Wonokitri Kecamatan Tosari Kabupaten Pasuruan sebagai salah satu kegiatan dalam Program Kompetisi Kampus Merdeka Hibah Kemdikbud Risterk tahun 2023. Kegiatan ini berlangsung sehari, dengan aktivitas pembelajaran tentang Arsitektur dan kehidupan Masyarakat Bromo dengan orientasi di Desa Wisata Edelweiss


Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya